List Berita

MDMC Kampanyekan Pentingnya Kesiapsiagaan Tanggap Bencana

Maret 24, 2018, oleh:

Indonesia merupakan salah satu negara dengan banyak wilayah yang berpotensi terdampak oleh bencana alam, seperti gempa bumi dan erupsi gunung berapi karena terletak dalam area Cincin Api Pasifik. Contohnya wilayah D.I. Yogyakarta yang pernah menjadi lokasi terjadinya kedua bencana tersebut pada 2006 dan 2010 lalu. Untuk meminimalisir terhadap jatuhnya korban baik jiwa dan materil, Badan

Semangat berkoperasi, KOPMA UMY adakan RAT ke XXIII

Maret 24, 2018, oleh:

Sebagai salah satu unit kegiatan mahasiswa (UKM) yang juga menjadi badan usaha mahasiwa, Koperasi Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (KOPMA UMY) dituntut untuk melakukan proses pembelajaran mengenai bidang kewirausahaan. Pembelajaran di UKM ini memiliki banyak manfaat terutama bagi mahasiswa yang berkecimpung di dunia wirausaha. Mereka dapat belajar, mengembangkan potensi diri, melakukan pelatihan, praktik secara langsung dengan

Sektor Pertanian Harus Ditangani Serius

Maret 23, 2018, oleh:

Sektor pertanian jika ditangani dengan cara yang benar, sebetulnya mempunyai prospek yang bagus. Akan tetapi permasalahannya terletak pada pergantian kebijakan yang berbeda, yang kemudian menyebabkan capaian target tidak maksimal. Karena itu, sektor pertanian sudah seharusnya ditangani dengan lebih serius. Hal tersebut disampaikan oleh Prof. Dr. Ir. Edhi Martono, M.Sc selaku ahli Ilmu Hama Tanaman Universitas

Agriculture Needs Solemn Management

Maret 23, 2018, oleh:

Prospects of an agricultural sector will be auspicious if we seriously manage it. However, the policy change causes some problems so that a number of targets cannot be achieved. In the International Tropical Farming Summer School (ITFSS) #3 on Thursday (22/3) at Graduate School of UMY, a pest expert of University of Gadjah Mada (UGM)

Learning French Should Understand the Culture

Maret 23, 2018, oleh:

A lot of Indonesian people are able to speak French even though Indonesia is not a Francophone member state. In fact, French has been used in more than 80 countries. In the Francophonie at Warung Prancis of UMY on Thursday (22/03), participants were invited to know more about French such as French culture and food.

Pelajari Bahasa Prancis Juga Harus Paham Budayanya

Maret 23, 2018, oleh:

Meskipun Indonesia tidak termasuk dalam anggota Francophone, banyak masyarakat Indonesia yang mahir berbahasa Prancis. Bahasa Prancis sendiri merupakan bahasa yang telah digunakan lebih dari 80 negara. Demikian ungkap direktur Warung Prancis UMY Puthut Ardianto, M.Pd. dalam acara pekan Francophonie di Aula Warung Prancis UMY pada hari Kamis (22/03). Acara ini merupakan acara tahunan yang diselenggarakan

Litersasi Media Harus Lebih Digalakkan

Maret 22, 2018, oleh:

Dewasa ini kebiasaan dan budaya masyarakat sudah beralih menuju era digital di tengah keberagaman yang ada. Hal tersebut merupakan pengaruh dari pesatnya perkembangan teknologi. Untuk itu Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIPOL) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) menyelenggarakan kegiatan Sekolah Literasi Media bertajuk “Literasi Media Digital Sebagai Ikhtiar Merajut Keberagaman” pada

MTCC and Government of Yogyakarta City Collaborate to Monitor a Local Regulation of Smoke-free Areas

Maret 22, 2018, oleh:

The increasing number of smokers brings harm to passive smokers so that a regulation of smoke-free areas should be upheld. All regencies and a city in Yogyakarta have the regulation. Responding the fact, Muhammadiyah Tobacco Control Center (MTCC) of Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) had a meeting with Government of Yogyakarta City on Wednesday (21/3). Attended

MTCC dan Pemkot Yogyakarta Kerjasama Kawal Perda KTR

Maret 22, 2018, oleh:

Angka perokok dari tahun ke tahun yang terus meningkat dan tetap tinggi, hal ini akan berimbas terhadap penduduk yang tidak merokok namun terpapar asap rokok atau perokok pasif. Oleh karena itu, untuk melindungi penduduk yang terkena imbas sangat perlu untuk segera ditetapkannya peraturan Kawasan Tanpa Rokok (KTR). Saat ini seluruh kabupaten dan kota di Daerah

UMY Jalin Kerjasama Dengan Universidad Autonoma de Madrid (UAM), Spanyol

Maret 22, 2018, oleh:

Delegasi Universitas Muhmmadiyah Yogyakarta (UMY) terus membangun kerjasama dalam rangka mencapai targetnya untuk menjadi Reputable University dengan universitas rank 500 dunia. Pada Selasa (20/3) UMY kembali menjalin kerjasama dengan universitas di luar negeri. Kali ini, UMY menggandeng Universidad Autonoma de Madrid (UAM), Spanyol sebagai mitranya. Penandatangan Nota Kesepahaman antar kedua universitas tersebut dilakukan di Universidad

Universidad Autónoma de Madrid (UAM), Spain and UMY Sign an Agreement

Maret 22, 2018, oleh:

To achieve a goal as the world’s top 500 reputable universities, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) always expands its partnership with foreign institutions. On Tuesday (20/03), UMY signed Memorandum of Understanding (MoU) with Universidad Autónoma de Madrid (UAM), Spain. The MoU signing was carried out at the Universidad Autónoma de Madrid together with the International Conference

FH UMY Adakan Bakti Sosial Bersama PRM Triwidadi

Maret 22, 2018, oleh:

Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (FH UMY) bekerjasama dengan Pimpinan Ranting Muhammadiyah (PRM) Triwidadi mengadakan Bakti Sosial yang bertempat di Dusun Jojoran Kulon, Desa Triwidadi, Kecamatan Pajangan Bantul pada Rabu (21/3). Acara yang diselenggarakan di teras Masjid Al-Himmah tersebut dihadiri oleh Pimpinan Fakultas Hukum UMY, dosen, karyawan, Pimpinan Pengurus Ranting Muhammadiyah Triwidadi, Pengurus Masjid Al-Himmah,