Alumni

Alumni HI UMY Dilantik Jadi Kepala Kantor Dagang & Ekonomi di Taipei

Desember 14, 2022, oleh: Humas UMY

Prestasi membanggakan datang dari Alumni Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY). Alumni Program Studi Hubungan Internasional angkatan 1997, Iqbal Shoffan Shofwan, M.Si dilantik oleh Menteri Perdagangan Republik Indonesia sebagai Kepala Kantor Dagang & Ekonomi (KDEI) di Taipei pada Selasa (13/12). Pelantikan tersebut dilakukan di Kantor Kementerian Perdagangan, di Jakarta. KDEI di Taipei memiliki peran memperlancar dan meningkatkan

Menebar Kebaikan Melalui Gerakan Shodaqoh Sampah

September 27, 2022, oleh: Humas UMY

Ananto Isworo, S.Ag. adalah alumni Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakrata (UMY) yang belum lama ini menerima penghargaan Alumni Achivement Award tahun 2022 dari UMY yang telah digelar pada Jum’at malam (23/9) yang lalu. Saat ini ia aktif sebagai Sekretaris Eksekutif Majlis Tabliqh PP Muhammadiyah. Selain itu ia juga dikenal sebagai sosok pribadi yang peduli

Dari Jual Ikan Asin Hingga Pimpin Dua Perusahaan

September 27, 2022, oleh: Humas UMY

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) Kembali mengadakan ajang bergengsi Alumni Award pada Jum’at malam (23/9). Gusti Amri, S.E., M.Sc, alumni Fakultas Ekonomi dan Bahasa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (FEB UMY) tahun 2005 menjadi salah satu penerima penghargaan tersebut. Saat dihubungi TIM Humas UMY, Selasa (27/9), ia mengaku tidak menduga bisa mendapatkan penghargaan ini. “Saya sangat senang sekaligus

KAUMY DKI Jakarta Hibahkan Seperangkat Alat Lab Untuk Lab KPI UMY

Juli 27, 2022, oleh: Humas UMY

Keluarga Alumni Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (KAUMY) DKI Jakarta menyerahkan hibah seperangkat alat lab untuk laboratorium Program Studi Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) UMY. Penyerahan hibah alat lab tersebut dilakukan pada Sabtu (23/7) melalui Lembaga Pengembangan Kemahasiswaan dan Alumni (LPKA) dengan diterima langsung oleh Kepala Prodi KPI UMY Dr. Ahmad Hermawan, Lc., M.A, dan disaksikan oleh perwakilan

Kepala Pusat Kesehatan Haji Kemenkes RI, Jadi Pemenang Oustanding Alumni Award UMY 2021

Oktober 9, 2021, oleh: Humas UMY

Kepala Pusat Kesehatan Haji Kementerian Kesehatan Republik Indonesia dr. Budi Sylvana dinobatkan sebagai pemenang Outstanding Alumni Awards Universitas Muhammadiyah Yogyakarta tahun 2021. Beliau merupakan lulusan Fakultas Kedokteran Ilmu Kesehatan (FKIK) UMY tahun 1997.   Sedikit berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, Alumni Awards UMY 2021 terpaksa harus digelar secara daring, disiarkan secara eksklusif di channel Youtube UMYogya,

Cerita Sukses Sosok Alumni FE UMY Yang Punya Sifat Dermawan

Juni 23, 2021, oleh: Humas UMY

Cerita kesuksesan ini datang dari alumni Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, M. Yana Aditya, S.E., Akt., M.M.,. Tidak hanya sukses dia juga memiliki sifat kedermawanan tinggi yang patut menjadi teladan, yaitu baru saja mewakafkan tanah seluas 15.685 m2 kepada Universitas Muhammadiyah Sukabumi yang langsung diterima Rektor Dr. Sakti Alamsyah, M.Pd. Penyerahan tersebut

Rektor UMY Kepada 1288 Wisudawan/i: Kalian Adalah Calon Pengubah Nasib Bangsa

Juni 10, 2021, oleh: Humas UMY

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) kembali menggelar prosesi Wisuda Sarjana, Pascasarjana, dan Vokasi periode IV Tahun Ajaran 2020/2021 pada Rabu (09/06) di Gedung Sportorium, UMY. Penyelenggaraan wisuda ini merupakan yang keempat kalinya dilaksanakan secara daring (dalam jaringan) dan luring (luar jaringan) sejak masa pandemi. Rektor UMY, Dr. Ir. Gunawan Budiyanto, M.P., IPM., mengingatkan kepada 1288 wisudawan/i

Gunawan Budiyanto Lanjutkan Amanah Rektor UMY 2020-2024

Desember 28, 2020, oleh: Humas UMY

Dr. Ir. Gunawan Budiyanto, MP, IPM kembali diamanahkan menjadi rektor Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) periode 2020 – 2024, setelah sebelumnya dilakukan proses penyeleksian sejak 21 Agustus hingga 30 September 2020. Keputusan tersebut disampaikan oleh Ketua Majelis Diktilitbang Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Prof. Dr. Lincolin Arsyad, MSc pada acara Pelantikan Rektor UMY 2020 – 2024 di Gedung

LSP UMY Resmi Mendapatkan Lisensi BNSP

Desember 11, 2020, oleh: Humas UMY

Lembaga Sertifikasi Profesi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) secara resmi mendapatkan lisensi dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP). Penyerahan lisensi langsung diserahkan oleh Kunjung Masehat, ketua BNSP kepada rektor UMY, Dr. Gunawan Budiyanto, dalam rangkaian wisuda UMY, Kamis (10/12).  Dalam sambutannya pada wisudawan/i UMY, Kunjung menyebutkan bahwa sertifikat kompetensi menjadi topik diskusi di kalangan industri nasional

Kembali Laksanakan Wisuda Secara Luring, Bukti UMY Mampu Menerapkan Protokol Kesehatan Covid-19 Secara Apik

Desember 11, 2020, oleh: Humas UMY

Perayaan wisuda adalah hal yang paling dinantikan oleh setiap mahasiswa. Setelah sukses dengan terlaksananya wisuda secara luring periode pertama di masa pandemi Covid-19 saat ini, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY)  kembali  menggelar wisuda  Vokasi, Sarjana, & Pascasarjana periode II 2020/2021 pada 10 Desember 2020 di gedung Sportorium UMY. Tak mudah untuk mengadakan wisuda di saat pandemi seperti ini, pengamanan serta

UMY Masuk 500 Universitas Terbaik Se-Asia Versi QS World University Rankings, Nomor 1 PTMA di Indonesia

November 26, 2020, oleh: Humas UMY

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dengan kredo ‘Muda Mendunia’ nya terus menunjukkan prestasi-prestasi baik skala nasional hingga Internasional. Kali ini tepat pada tanggal 25 November 2020, UMY masuk dalam kategori 500 Universitas Terbaik versi QS World University Rankings: Asia 2021. Menurut data QS World University Rankings: Asia 2021 menunjukkan bahwa skor nilai UMY pada pemeringkatan ini mendapatkan

Persenjatai Generasi Muda dengan Tingkatkan Skill dan Passion

Oktober 27, 2020, oleh: Humas UMY

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta pertama kali mengadakan konferensi mahasiswa yang dilakukan secara daring, yaitu dalam acara The 1st UMY Grace 2020 (Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Undergraduate Conference). Acara yang diadakan pada hari Selasa (27/10) ini mengangkat tema ‘Armring the Youth to Contribute to the Sustainable Development Goals (SDGs)’ dengan menghadirkan beberapa pembicara dalam acara pembuka, yaitu Fahd