List Berita

UMY Jadi PTM Pertama di Indonesia Buka Program S-3 Manajemen

Desember 20, 2018, oleh:

Program pendidikan pascasarjana Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) telah resmi membuka program studi (Prodi) baru, yaitu Program Studi Doktor Manajemen (PSDM). Sesuai dengan Surat Keputusan (SK) No. 885/KPT/I/2018 yang dikeluarkan oleh Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia (Kemenristekdikti) pada 16 Oktober 2018 bahwa UMY memiliki izin untuk menambah satu prodi untuk program doktor. Pendaftaran

PKBH UMY Adakan KLIMAKUM Untuk Lahirkan Penegak Hukum Handal

Desember 19, 2018, oleh:

Hukum memiliki fungsi untuk memberikan dan memastikan setiap subjeknya mendapatkan keadilan dalam hal yang dihadapinya. Untuk mewujudkan hal tersebut, Lembaga Bantuan Hukum (LBH) hadir di tengah masyarakat untuk menolong subjek hukum yang tidak mampu memperjuangkan haknya. Sejalan dengan semangat tersebut Pusat Konsultasi dan Bantuan Hukum (PKBH) sebagai salah satu bentuk LBH yang terafiliasi dengan Universitas

PKBH of UMY Conducts KLIMAKUM

Desember 19, 2018, oleh:

Law often functions to ensure that each subject receives justice in cases they confront. Thus, Lembaga Bantuan Hukum (LBH-Legal Aid Office) always seeks to assist legal subjects that are unable to fight for their rights. Pusat Konsultasi dan Bantuan Hukum (PKBH-Center for Legal Consultation and Aids) as LBH affiliated to Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) conducted

UMY Expands Networking at the LEX Conference

Desember 19, 2018, oleh:

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) always seeks to achieve its mission to professionally foster and empower community by conducting various programs. One of them is a Learning Express (LEX) program or community service of UMY engaging international lecturers and students. To expand cooperation among institutions associated in the LEX and to develop the program, UMY participated

Hadiri LEX Conference, UMY Akan Perluas Jaringan Kerjasama Lebih Intens

Desember 19, 2018, oleh:

Dalam melaksanakan misi untuk mengembangkan dan menyejahterakan masyarakat secara profesional, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) telah melakukan berbagai skema. Antara lain melalui program Learning Express (LEX) yang merupakan salah satu bentuk Kerja Kuliah Nyata (KKN) UMY yang melibatkan baik dosen dan mahasiswa secara internasional. Untuk meningkatkan kerjasama antar institusi yang tergabung dalam LEX dan mengembangkan pelaksanaan

Mahasiswa UMY Ukir Sejarah Bawa Dua Klub Promosi Liga 1 Indonesia

Desember 17, 2018, oleh:

Tanggal 3 Desember 2018 menjadi hari paling membahagiakan sekaligus bersejarah bagi Persatuan Sepak Bola Sleman (PSS Sleman) karena sukses meraih gelar juara Liga 2 Indonesia. Kesuksesan itu sekaligus menghentikan penantian panjang mereka, untuk bisa kembali ke kasta tertinggi sepak bola nasional Liga 1 Indonesia. Laskar Sembada akan berkompetisi di kasta tertinggi mulai musim depan. Tidak

A Student of UMY Brings Two Clubs Competing at Liga 1

Desember 17, 2018, oleh:

3 December 2018 was a historic day for PSS Sleman winning the Liga 2 Indonesia and deserving to compete in the highest league of Indonesian soccer competitions next season. Not only Sleman people but also members of Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) were proud of the PSS Sleman, well-known as Laskar Sembada, since one of the

Rangkum Semua Metode Perhitungan Tanah Ekspansif, Dosen UMY Sabet Penghargaan Internasional

Desember 13, 2018, oleh:

Tanah ekspansif merupakan salah satu jenis tanah yang ada di bumi, berdasarkan perubahan strukturnya. Yang dimaksud tanah ekspansif adalah tanah yang dapat mengalami perubahan volume akibat perubahan kadar air di dalam tanah tersebut. Tak hanya itu, tanah ekspansif juga memiliki dampak negatif pada bangunan yang berada di atasnya. Rumah, gedung bahkan jalan yang dibangun di

Informasi Pendaftaran Online Jalur Prestasi Bagi Calon Mahasiswa Baru UMY TA. 2019/2020

Desember 12, 2018, oleh:

  Diberitahukan kepada calon pendaftar mahasiswa baru Universitas Muhammadiyah Yogyakarta TA. 2019/2020 bahwa pendaftaran penerimaan mahasiswa baru Jalur Prestasi (PMDK, PSB, dan PBUP) melalui online (bukan mengirim berkas) di demo.umy.ac.id/pendaftaran atau jalurprestasi.umy.ac.id yang dapat diakses mulai tanggal 14 Desember 2018. Pendaftaran dapat dilakukan secara kolektif melalui sekolah (sekolah mitra) atau siswa bisa mendaftar sendiri (secara mandiri).

Kecerdasan Berkelompok Harus Jadi Perhatian TI UMY

Desember 12, 2018, oleh:

Keberadaan AI (artificial intelligence; kecerdasan buatan) kini sudah sangat lekat dengan kehidupan dan aktivitas keseharian manusia, baik disadari atau tidak. Penggunaan AI dapat ditemui di berbagai peralatan, mulai dari gawai genggam, komputer, mobil, hingga perlengkapan rumah pada umumnya. Pada gawai smartphone misalnya, AI terpasang di setiap aplikasi yang kita gunakan seperti bagaimana sosial media memberikan

Department of Informatics Engineering of UMY Should Regard Swarm Intelligence

Desember 12, 2018, oleh:

Artificial Intelligence (AI) has been inextricable from people’s daily activities. The use of AI can be found in phones, computers, cars, and other appliances. Indeed, AI is utilized on phone applications as social media which provide recommendations for various entertainments or shows we may like. However, rapid technology development demands the AI to be improved,

Vocational Program of Mechanical Engineering of UMY Collaborating with BPBD of DIY Conducts Training to Reduce Workplace Accidents

Desember 12, 2018, oleh:

Noticing that workplace safety is a priority since it deals with people’s life, Vocational Program of Mechanical Engineering of Universitas Muhammadiyah Yoyakarta (UMY) conducted training in Emergency First Aid (PPGD) entitled ‘Ready to Speed and Perspective on Disaster (RESPOND) on Monday and Wednesday (10 & 12/12) at Vocational Campus of UMY in Wirobrajan. Program Secretary