Berita

Pola Hidup Sehat Hindarkan Diri Dari Diabetes

November 27, 2017, oleh:

Berdasarkan data International Diabetes Federation (IDF) diperkirakan jumlah penyandang diabetes di Indonesia mencapai angka 10,3 juta orang pada 2017. Data ini menunjukan Indonesia menempati peringkat ke-6 terbesar penyandang diabetes. Proyeksi tersebut diprediksi meningkat mencapai 16,7 juta pada tahun 2045. “Beberapa faktor diabetes diantaranya adalah keturunan, gaya hidup, dan obesitas. Maka dari itu kita harus menerapkan

Mahasiswa UMY Wakili Indonesia Dalam CIMB YOUNG ASEAN LEADERS 2017 di Malaysia

November 27, 2017, oleh:

Muhammad Rizal Saanun, mahasiswa angkatan 2014 International Program of International Relations, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, terpilih sebagai wakil Indonesia pada ajang CIMB Young ASEAN Leaders (CYAL) 2017 di Kuala Lumpur, Malaysia. Terpilihnya mahasiswa UMY tersebut juga menjadi prestasi yang membanggakan bagi civitas akademika UMY, karena ajang tersebut merupakan salah satu

Ulama Terkemuka Hindia-Belanda Punya Andil Besar Untuk Islam di Nusantara

November 27, 2017, oleh:

Sejarah pendidikan Islam di masa kolonial menjadi suatu hal yang menarik untuk dibahas. Masih banyak pahlawan pendidikan Islam yang belum sempat kita ketahui. Mulai dari latar belakang hingga keterkaitan dengan pahlawan lainnya. Salah satunya seperti ulama terkemuka Hindia Belanda yang ternyata punya andil besar dalam perkembangan Islam di Nusantara, yakni Sayid Usman. Andil besar Sayid

Generasi Muda Harus Paham Akulturasi Budaya di Indonesia

November 27, 2017, oleh:

Akulturasi budaya di Indonesia tentunya sangat berbeda dengan akulturasi budaya Barat. Hal inilah yang harus dipahami oleh generasi muda masa kini. Tujuannya tak lain adalah agar semua aspek kehidupan yang dilakukan tidak bertolak belakang dengan budaya yang telah kita jaga sama-sama selama ini. Hal inilah yang disampaikan oleh Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta, Sri Sultan Hamengkubuwono

ASEAN Kenalkan ASEAN Institute for Peace and Reconciliation (AIPR)

November 23, 2017, oleh:

Minimnya kepercayaan dan kedamaian mengakibatkan sebuah konflik terjadi. Konflik menjadi besar lantaran perbedaan yang semakin kompleks. Tidak adanya lembaga ataupun istitusi yang menangani konflik atau permasalahan tersebut juga yang menjadikan konflik semakin besar. Karena itulah ASEAN membentuk institusi riset perdamaian, Institute for Peace and Reconciliation (AIPR). Hal itulah yang menjadi benang merah dalam pemaparan Pelaksana

Research Findings Contribute to the Knowledge Development

November 22, 2017, oleh:

Conducting research is a must for academician since it is a medium to find resolutions of problems and the findings can contribute to the knowledge development. However, the research results can be science if the research object and method possess several dimensions. In a public lecture on ‘Social Research Methodology and Sharing Experiences’ on Wednesday

Hasil Penelitian Jadi Sumbangan Bagi Ilmu Pengetahuan

November 22, 2017, oleh:

Penelitian merupakan kegiatan yang wajib dilakukan oleh kalangan civitas akademika. Penelitian juga merupakan kegiatan menemukan solusi untuk memecahkan sebuah permasalahan.  Dan hasil dari penelitian menjadi sumbangan bagi ilmu pengetahuan di bidang tertentu, sesuai dengan bidang yang diteliti. Akan tetapi, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi sehingga dapat dianggap sebagai sebuah ilmu pengetahuan, yaitu adanya objek

Rektor UMY Turut Wakili Indonesia Dalam Forum Rektor Universitas-Universitas Asia Pasifik di Taiwan

November 22, 2017, oleh:

Dr. Ir. Gunawan Budiyanto, Rektor Universitas Muhammadiyah Yogyakarta mendapat kesempatan untuk menjadi salah satu keynote speaker dalam forum rektor universitas-universitas Asia Pasifik, yang diselenggarakan di Asia University, Taiwan pada 20 hingga 21 November 2017. Dalam kesempatan tersebut, selain UMY yang juga menjadi perwakilan dari universitas di Indonesia yakni Universitas Diponegoro (Undip) dan Universitas Airlangga (Unair).

Galeri Investasi BEI UMY Raih Penghargaan Kategori Inovasi

November 22, 2017, oleh:

Galeri Investasi BEI merupakan sebuah sarana untuk memperkenalkan Pasar Modal sejak dini kepada dunia akademisi. Galeri Investasi BEI merupakan sebuah lembaga 3 in 1 yaitu Bursa Efek Indonesia, Sekuritas dan Perguruan Tinggi. Galeri Investasi di Indonesia total keseluruhan berjumlah 319 Galeri Investasi. Sebagai bentuk apresiasi sekaligus untuk meningkatkan motivasi terhadap Galeri Investasi BEI yang ada

GESFID FEB UMY Raih Juara 3 dalam Kompetisi Essay Nasional

November 21, 2017, oleh:

Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogykarta kembali meraih juara nasional dalam National Essay Competition. Mahasiswa yang tergabung dalam Group of Economics Student for Future Indonesia Development (GESFID) Fakultas Ekonomi dan Bisnis, UMY tersebut berhasil meraih juara III dalam perlombaan yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Ekonomi Syariah, UIN Syarif Hidayatullah pada Kamis (16/11). Mahasiswa tersebut yakni Anggi Aprizal

Pemimpin Harus Memiliki Etika dan Moral

November 21, 2017, oleh:

Kepemimpinan merupakan suatu elemen atau komponen yang saling berhubungan satu sama lain untuk menggapai tujuan yang ingin dicapai. Untuk mencapai tujuan tersebut harus diindahkan dengan sikap dan perilaku yang sesuai dengan etika dan moral. Maka dari itu Fokkermapi (Forum Komunikasi dan Kerjasama Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Se-Indonesia) menyelenggarakan seminar kepemimpinan bertajuk “Etika Pemimpin Dalam pemerintahan” pada

The National Congress of FOKKERMAPI 2017: Indonesia’s Digital Economy Potential

November 20, 2017, oleh:

A concept of Sharing Economy utilizing assets and resources has recently become a trend in Indonesia. In a national seminar on Monday (20/11) at Sportorium of Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY), a speaker Ir. H. M. Romahurmuzy, M.T. talked about opportunities of digital economy. He stated that information technology has altered the world’s economic direction. “This