List Berita

Mahasiswa IGOV dan Mahasiswa Amerika Kunjungi Tempat Penangkaran Penyu di Pantai Baru

Oktober 20, 2015, oleh:

Yogyakarta (16/10/2015) Dengan semakin terus berkurangnya populasi penyu di lautan, maka menjadi penting untuk memberikan pendidikan bagi generasi muda dalam melindungi binatang tersebut. Hal itu seperti yang dilakukan oleh mahasiswa-mahasiswa International Program of Governmental Studies (IGOV-UMY) dan mahasiswa-mahasiswa Amerika saat mengunjungi tempat konservasi penangkaran Penyu di pantai Baru Bantul Yogyakarta, Jum’at (16/10). Bertemu secara langsung

IGOV and American Students Visit Turtle Conservancy of Baru Beach

Oktober 20, 2015, oleh:

Turtle population on oceans is alleviating so that it is essential to educate young generation how to preserve turtles. Noticing the circumstance, students of International Program of Governmental Studies of Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (IGOV-UMY) and American students visited turtle conservancy in Baru Beach Bantul Yogyakarta on Friday (16/10). They discussed and learned how to conserve

Kiprah Rahmawati Dalam Bidang Kemanusiaan Terbilang Unik

Oktober 20, 2015, oleh:

Nama Rahmawati Husein, MCP, Ph.D mungkin sudah tak terdengar asing lagi di kalangan akademisi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY). Dosen Ilmu Pemerintahan (IP) UMY ini sudah tak terhitung lagi kontribusi dan kiprahnya di dunia pendidikan UMY, termasuk dalam organisasi Muhammadiyah. Selain memberikan kontribusi keilmuan melalui keaktifannya mengajar, ia juga aktif sebagai Wakil Ketua Muhammadiyah Disaster Management

Mahasiswa IGOV UMY dan Mahasiswa Amerika Lakukan Bersih-Bersih Pantai

Oktober 20, 2015, oleh:

Mahasiswa International Program of Governmental Studies (IGOV-UMY) dan mahasiswa dari Amerika pada Jum’at (16/10) melakukan kegiatan bersih-bersih pantai dengan cara memungut sampai yang berserakan di sepanjang bibir pantai Baru Bantul. “Kita menghususkan untuk pemungutan sampah plastik, ini sebagai bentuk edukasi ke mahasiswa, karena sampah plastik itu tidak bisa diurai oleh tanah, baru akan terurai dalam

IGOV-UMY’s and American Students Perform a Beach Cleanup

Oktober 20, 2015, oleh:

Students of International Program of Governmental Studies of Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (IGOV UMY) and American students performed a beach cleanup in a shore of Baru Beach Bantul on Friday (16/10). “We remove plastic rubbish. It aims at educating them that plastic rubbish cannot be decomposed by soil or it will be decomposed for dozens of

Simultaneous General Election Is Expected to Be Public Political Education

Oktober 20, 2015, oleh:

The definition of General Election on UUD 1945 has developed after the Decree of Constitutional Court (MK) on Judicial Review of Law No. 42/2008 on General Election of President and Vice President, article 3 paragraph (5), article 9, article 12 paragraph (1) and (2), article14 paragraph (2), article 112. MK decided that election of legislative

Seorang Sarjana Harus Bermental Baja dan Berani

Oktober 20, 2015, oleh:

Mental seorang mahasiswa harus bermental baja dan kuat, karena sejatinya rintangan yang akan dihadapi kelak jauh lebih berat dari ini. Banyak hal yang harus dipersiapkan, selain mental dan kesabaran yang harus dibentuk sikap berani. Tak dapat dipungkiri memang meskipun kuliah itu menyenangkan tapi ada saat-saat tertentu mahasiswa juga merasa jenuh. “Bukan hal mudah memang untuk

A Graduate Is Required to Be Courageous

Oktober 20, 2015, oleh:

A graduate ought to have mentally tough since they will confront a lot of challenges. They have to prepare many aspects like their mental, persistence, and courage. It is inevitable that, although studying at university is exciting, there must time when students get jaded. “It is not easy to get rid of the circumstances. Exams,

Guangzhou Invites UMY to Cooperate in Education Field

Oktober 17, 2015, oleh:

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) has successfully cooperated in educational and socio-cultural fields with several overseas universities. UMY has conducted student exchange to China and Hong Kong for 3 years, and UMY now will cooperate with a university in Guangzhou. The cooperation plan began by visit of a consultant of Consulate General of the Republic of

Guangzhou Ajak Kerja Sama Dalam Pendidikan Dengan UMY

Oktober 17, 2015, oleh:

Kerja sama Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) dalam hal pendidikan dan sosial budaya dengan beberapa Universitas di luar negri sudah berjalan dengan sangat lancar. Jika sebelumnya UMY sudah menjalankan kerja sama student exchange dengan Cina dan Hongkok dan sudah berjalan hampir 3 tahun, maka kali ini UMY berencana untuk menjalin kerja sama dengan Universitas yang ada

Tim Tapak Suci UMY Raih Juara Umum 2 di Ajang Airlangga Cup

Oktober 17, 2015, oleh:

Prestasi membanggakan kembali ditorehkan mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) melalui Tim Tapak Suci UMY, yang berhasil meraih Juara Umum 2 dalam ajang Airlangga Championship Tapak Suci National Open Cup 2015. Tapak Suci UMY menurunkan 22 atlet terbaiknya dalam ajang yang diselenggarakan sejak tanggal 11-15 Oktober di Universitas Airlangga tersebut. Peraihan medali yang di dapatkan oleh