Tawarkan Ambang Batas Ideal Untuk Jaga Kesehatan Perbankan Syariah, Dosen FEB UMY Raih Juara 2 Riset Ilmiah OJKI

Tawarkan Ambang Batas Ideal Untuk Jaga Kesehatan Perbankan Syariah, Dosen FEB UMY Raih Juara 2 Riset Ilmiah OJKI

Oktober 29, 2021, oleh: Humas UMY

Berawal dari mengangkat isu tentang mitigasi risiko pada beberapa akad di Bank Syariah di Indonesia, demi menjaga kesehatan perbankan syariah dengan menawarkan ambang batas ideal. Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Dr. Dimas Bagus Wiranatakusuma, SE., M.Ec bersama Aurelia Azh Nindy sukses merebut juara 2 Kategori Umum dalam lomba Call for Paper Karya