Profesor Jerman Ajarkan Mahasiswa UMY, Teknik Pengukuran Air pada Makanan

Profesor Jerman Ajarkan Mahasiswa UMY, Teknik Pengukuran Air pada Makanan

Oktober 27, 2016, oleh:

Untuk mendukung kegiatan belajar mahasiswa, program studi Agroteknologi UMY mengundang dosen dari Jerman untuk mengajarkan tentang ‘Food Analysis’. Oleh karenanya, Prof. Heinz-Dieter Isengard dari Institute of Food Science and Biotechnology, Stuttgart, Germany, diundang untuk menjadi pemateri dalam kuliah umum pada Kamis (27/10) di Ruang Stadium General Fakultas Teknik UMY. Prof. Heinz menjelaskan kepada kurang lebih

MGPS Kelima Akan Libatkan Beragam Unsur Partisipan

Oktober 27, 2016, oleh:

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) bekerjasama dengan Perdana Global Peace Foundation (PGPF) Malaysia, kembali akan menyelenggarakan Mahathir Global Peace School (MGPS). Pada MGPS kelima yang akan diselenggarakan pada 25 November hingga 5 Desember 2015 kali ini, akan berbeda dengan MGPS sebelumnya. Jika pada MGPS sebelumnya hanya melibatkan mahasiswa atau peneliti, maka pada MGPS kelima ini partisipan