Ubah kebiasaan hidup manusia cegah memburuknya perubahan iklim

Ubah kebiasaan hidup manusia cegah memburuknya perubahan iklim

Agustus 15, 2011, oleh:

Perubahan iklim telah terjadi di seluruh dunia, termasuk Indonesia. Perubahan iklim ini menuntut manusia untuk mengubah kebiasaan hidup dengan menjadi virus perubahan sebagai bentuk kepedulian dalam mencegah memburuknya perubahan iklim. Demikian disampaikan Valerina Daniel, Duta Lingkungan Hidup Republik Indonesia, dalam Dialog Interaktif “Cara Praktis Memelihara Bumi” pada Sabtu (13/8) sore. Acara yang bertempat di Convention